News
21 Mar 2025 | 19:47
Direktur PT. Karya Imtaq H. Andi Sugandi Sampaikan Duka Cita Atas Meninggalnya 6 Jemaah Umroh di Arab Saudi
Direktur Travel Haji Khusus dan Umroh milik Jamiyyah Persatuan Islam (PERSIS), PT. Karya Imtaq, H. Andi Sugandi menyampaikan duka cita yang mendalam atas meninggalnya 6 jemaah umroh Warga Negara Indonesia (WNI) akibat kecelakaan bus dalam perjalanan ibadah umroh di jalan lintas Madinah-Makkah, Arab Saudi, Kamis (20/3/2025)