05 Mei 2025 | 18:40
Infokom PP Persis Dukung Penutupan 1.3 Juta Konten Judi dan Pornografi
Pimpinan Pusat Persatuan Islam (PP PERSIS) memberikan apresiasi dan mendukung langkah Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi) telah memblokir 1.3 juta konten Judi dan pornografi.