02 Jun 2018 | 07:46
Derita Koruptor di Akhirat
Siapa yang berkhianat (dalam urusan harta), maka pada hari kiamat ia akan datang membawa apa yang dikhianatinya itu. (Al-Quran Surat Al-Imran [3] : 161).
31 Mei 2018 | 14:55
Terdakwa Pembunuh Prawoto Selalu Jawab Keberatan, Hakim Hadirkan Saksi Lain Minggu Depan
Bandung – persis.or.id, Pengadilan Negeri kota Bandung menggelar sidang lanjutan kasus pembunuhan terhadap Ass Ops Brigade PP Persis, HR. Prawoto (Allahu Yarham), Kamis (31/05/2018) di Jl. Riau, Bandung.
31 Mei 2018 | 07:14
Pilah Pilih Mubaligh, Dr Jeje Zaenudin: Harusnya oleh MUI bukan oleh Kemenag.
Bandung - persis.or.id, Berkembangnya polemik rilis 200 mubaligh versi kemenag, Trans 7 menggelar acara dialog "Pilah Pilih Mubaligh" disiarkan secara langsung dan dihadiri oleh Mentri Agama, ketua MUI, para ketua ormas islam diantara Persis, Muhammadiyah dan NU, Rabu (30/05/2018)
30 Mei 2018 | 00:48
La Riba Islamic Indonesia Bagi-Bagi Kadeudeuh Di Bulan Ramadhan
La Riba Islamic Indonesia bagi-bagi kadeudeuh kepada para Asatidz, Santri & mahasiswa hari Selasa (29/05/2018) bertempat di kediaman H. Sulwan Kosasih Jl. R. Endung Saputra No. 1 RT. 04 RW. 13 Baleendah Kabupaten Bandung.
29 Mei 2018 | 08:03
Ketua PCI Persis Jerman Haikal Akbar Sulaeman Berbagi Pengalaman Selama 8 Tahun Menikmati 19 Jam Shaum Ramadhan di Jerman
Jerman - persis.or.id, Secara umum tinggal di negara yang mayoritas penduduknya masih belum memeluk Islam merupakan tantangan tersendiri. Mulai dari mencari dan memilih makanan halal
28 Mei 2018 | 09:27
Tiket Surga yang Terlupakan
Ada suatu amalan yang dapat menghantarkan seseorang menuju syurganya Allah yang sering disepelekan orang. Yaitu
28 Mei 2018 | 09:15
Fenomena Begal Bulan Ramadan di Negeri Pharaoh, ini Pengalaman Alfy Isya Muharam Alumni Pesantren Persis 99 Rancabango Mahasiswa Al-Azhar Cairo
Mesir - persis.or.id, Salah satu negara di wilayah timur tengah yang menyimpan begitu banyak khazanah. Negeri ini memiliki banyak gelar seperti negeri para nabi, negeri para ulama, negeri seribu menara, ummu ad-dunya atau ibunda dunia
27 Mei 2018 | 15:29
Ramadhan Pertama di Negeri Ali Jinnah
Islamabad - persis.or.id, Ramadhan menjadi sesuatu yang sangat dinanti umat Islam di seluruh dunia. Selain waktu untuk meningkatkan keimana dan ketakwaan kita, tapi Ramadhan juga sebagai momentum bagi umat Islam untuk saling berkumpul bersama keluarga.
26 Mei 2018 | 22:59
Kisah Resa Amelia Utami Alumni PPI 31 Banjaran, Mahasisawa Al Azhar yang Jalani Shaum Ramadhan Perdana di Mesir.
Mesir - persis.or.id, Menjadi bagian dari para perantau ilmu di luar negeri adalah hal yang sangat begitu saya syukuri. Butuh keberanian besar, kesungguhan dan do'a-do'a.